Thursday, March 24, 2011

Panic! At The Disco - Vices and Virtues


Setelah sekian lama tidak mendengar lagu-lagu PATD, akhirnya sekitar seminggu yg lalu, saya mendownload album barunya!! Masih tak menyangka dan tak rela dengan hengkangnya Ryan Ross dan Jon Walker. Meskipun begitu, dengan album barunya tersebut, saya tak kehilangan dengan ciri khas lagu-lagu Panic! 

Saya lebih suka dengan album Vices and Virtues, dibandingkan dengan Pretty Odd. Hmm menurut saya, taste dan feelnya album yg baru ini lebih lebih lebih deh. Terdengar lebih segar! Seluruh lagu dlm album ini, memberikan saya semangat untuk melakukan aktivitas sehari-hari, khususnya BELAJAR! 

Yang biasanya pas ngerjain matematika, fisika, apalagi kimia males-malesan, sekarang dengan hadirnya Vices and Virtues jadi lebih semangat!! 



Panic! At The Disco's short film The Overture features music 



Dari hari ke hari, waktu demi waktu, saya tidak pernah bosan untuk mendengarkan lagu PATD!!

Lagu yg paling sering saya putar dari Vices and Virtues :
  1. The Ballad of Monalisa
  2. Memories
  3. The Calendar
  4. Hurricane
Good luck for Panic! At The Disco, Brendon Urie and Spencer Smith !! :) xoxo

No comments:

Post a Comment